Event sent successfully. Fotografi Travelling bersama Nita Dian, fotografer TEMPO

Jurnalistik

Fotografi Travelling bersama Nita Dian, fotografer TEMPO

Tidak ada salahnya foto selfie saat traveling. Tapiii..... Sayang kan kalau kehilangan banyak momen unik di perjalanan. Padahal foto yang otentik bisa jadi kenangan paling asik. Kamu juga jadi punya stok foto yang tampil beda. Nah, kalau kamu mau mengasah ketajaman memotret, bisa belajar dari ahlinya: Jurnalis Foto. Nita Dian @sumurdiladang mengawali karirnya sebagai jurnalis Tempo 10 tahun lalu. Pengalamannya telah mempertajam skill menangkap momen perjalanan lewat foto. Foto-foto Nita tak hanya menggambarkan objek wisata namun mampu bercerita.


Penyedia kelas

Harga

Tidak ada kelas tersedia

Topik

Travel Addict Festival

Penyedia kelas

Lokasi

Gedung Tempo


Sudah Termasuk :

  • Sertifikat digital

Daftar Kelas

Kalau kamu mau mengasah ketajaman memotret, bisa belajar dari ahlinya: Jurnalis Foto. Nita Dian @sumurdiladang mengawali karirnya sebagai jurnalis Tempo 10 tahun lalu. Pengalamannya telah mempertajam skill menangkap momen perjalanan lewat foto. Foto-foto Nita tak hanya menggambarkan objek wisata namun mampu bercerita.

Apa yang akan dipelajari?

Tujuan Pembelajaran

  • Peserta mengetahui bagaimana menangkap momen selama perjalanan melalui fotografi.

Materi yang dipelajari

  • Angle foto traveling yang menarik
  • Teknik dasar memotret
  • Komposisi
  • Menyunting foto travel
  • Mentoring

Sudah Termasuk :

  • Sertifikat digital

Jurnalistik

Fotografi Travelling bersama Nita Dian, fotografer TEMPO

Tidak ada salahnya foto selfie saat traveling. Tapiii..... Sayang kan kalau kehilangan banyak momen unik di perjalanan. Padahal foto yang otentik bisa jadi kenangan paling asik. Kamu juga jadi punya stok foto yang tampil beda. Nah, kalau kamu mau mengasah ketajaman memotret, bisa belajar dari ahlinya: Jurnalis Foto. Nita Dian @sumurdiladang mengawali karirnya sebagai jurnalis Tempo 10 tahun lalu. Pengalamannya telah mempertajam skill menangkap momen perjalanan lewat foto. Foto-foto Nita tak hanya menggambarkan objek wisata namun mampu bercerita.


Apa yang akan dipelajari?

Tujuan Pembelajaran

  • Peserta mengetahui bagaimana menangkap momen selama perjalanan melalui fotografi.

Materi yang dipelajari

  • Angle foto traveling yang menarik
  • Teknik dasar memotret
  • Komposisi
  • Menyunting foto travel
  • Mentoring

Kelas lainnya